Diduga Oknum Preman Rusuh di Dalam RSUD, Warga: Pengunjung Diteriaki Jangan Bayar Tiket

- Minggu, 16 Oktober 2022 | 07:21 WIB
Detik-detik diduga oknum preman mengamuk (Istimewa/Bogor Times)
Detik-detik diduga oknum preman mengamuk (Istimewa/Bogor Times)

Bogor Times- Aktivitas oknum preman yang mengatasnamakan wartawan meresahkan publik pada umum tersebut merangsek ke dalam area RSUD Cibinong dan memprovokasi para pengunjung untuk tidak membayar parkir.

Para oknum preman tersebut melakukan intimidasi pada para pengunjung untuk tidak membayar tiket parkir Selain itu.

" Pengunjung yang hendak keluar diteriaki "Jangan bayar tiket!" Tapi dicuekin pengunjung, mereka tetap mau bayar," tukas pekerja parkir, Angga pada Minggu 16 Oktober 2022.

Baca Juga: Menparekraf Tekankan Pentingnya Peran Generasi Milenial & Z, Ekonom Unusia: Pemuda Pilar UMKM di G 20

Baca Juga: Oknum Pejabat Dinkes Kabupaten Bogor Motori Gerakan Parkir Gratis

Baca Juga: Pemerintah Cuek Akses Jalan Ditutup Air, Warga Geram

Dalam kejadian itu sempat oknum preman tersebut adu mulut dengan pengunjung.

Pengunjung tersebut protes dengan aksi oknum preman lantaran tidak tepat sasaran.

"Katanya mereka protes atas tarip parkir namun berbuat kerusuhan di lokasi area parkir harusnya kan ke manajemen kenapa harus ke karyawan dan teriak-teriak di parkiran. Kalau mereka menyalahkan dan protes karyawan tentu tidak akan ada pengaruhnya malah membuat takut pengunjung," kata Santi salah satu pengunjung.

Baca Juga: Kesunahan Pakai Parfum dan Keharamannya

Baca Juga: Kesunahan Berjalan Tenang Dalam Shalat Jumat

Baca Juga: Bima Arya Tinjau Lokasi Bencana, Guna Mastikan Pencarian Korban Secara Maksimal

Aksi oknum preman itu sempat menjadi perhatian publik. Pasalnya aksi tersebut dilakukan pada jam tidak normal yaitu sekitar pukul 02.00 pagi. Dengan mengerahkan masa, para oknum preman tersebut berteriak dan memprovokasi para pengunjung untuk tidak membayar parkir****

 

 

Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Imam Shodiqul Wadi

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Hore....Gaji ke-13 Pegawai RSUD Cibinong Sudah Turun

Minggu, 6 Oktober 2024 | 08:37 WIB
X