Kenali Sebab Mimpi Buruk dan Cara Mengatasinya

- Senin, 11 Oktober 2021 | 08:58 WIB
Penyebab Mimpi Buruk dan cara Atasi Mimpi Buruk (Pixels.com)
Penyebab Mimpi Buruk dan cara Atasi Mimpi Buruk (Pixels.com)

Bogor Times- Kenyamanan tidur Anda tentunya akan terganggu dengan mimpi buruk.

Beberapa orang kerap kali mengalami mimpi buruk dalam tidur sehingga berpengaruh pada kualitas istirahatnya.

Karena itu penting mengenali penyebab terjadinya mimpi buruk hingga cara mengatasinya. Di bawah ini adalah artikel yang menjelaskan tentang mimpi buruk dan tata cara mengatasinya serta faktor penyebabnya. Mari simak di bawah ini

Baca Juga: Pentingnya Kenali Nama Anatomi Telinga untuk Jaga Kesehatan Telinga atau Kuping Kita

Apa saja sebab terjadinya Mimpi Buruk

Sebelum Anda memahami bagaimana cara mengatasi mimpi buruk, ada baiknya Anda mengetahui terlebih dahulu apa mimpi buruk dan penyebabnya. Jika Anda mengetahui sebab mimpi buruk, akan lebih mudah untuk Anda mengatasi mimpi buruk.

Mimpi buruk bisa membuat Anda terbangun dari tidur nyenyak. biasanya, mimpi ini membuat jantung Anda berdebar-debar dan takut. Biasanya mimpi buruk terjadi selama proses mimpi nuruk Rapid Eye Movement (REM), di mana sebagian besar mimpi terjadi.

Baca Juga: Cerita Kopi dan Ali Bin Omar Ashadzili, Simak Ulasan Kitab 'Inaasush Shofwah bi Anfaasil Qohwah'

Mimpi yang buruk ini biasanya terjadi secara spontan karena Anda tidak bisa memilih mimpi apa malam ini. Penyebab dari mimpi buruk bisa dari berbagai faktor dan gangguan, antara lain:

Makan sebelum tidur, ini dapat meningkatkan metabolisme dan sinyal otak lebih aktif sehingga Anda bisa mengalami mimpi buruk.

Beberapa obat-obatan, seperti obat yang memengaruhi otak atau obat nonpsikologis juga sering melihat mimpi buruk.

Baca Juga: Tips Selingkuh Yang Jitu dan Efektif, Penting di Sebelum Antisipasi

Kurang tidur juga dapat menyebabkan Anda mengalami mimpi buruk.

Masalah tidur juga dapat menyebabkan mimpi buruk, seperti sleep apnea dan sindrom kaki gelisah ( restless leg syndrome ).

Masalah psikologis, seperti gangguan kecemasan dan depresi, dapat menyebabkan mimpi buruk. Ppp juga bisa menyebabkan Anda mengalami mimpi buruk yang berulang.

Halaman:

Editor: Ahmad Fauzi

Tags

Rekomendasi

Terkini

Hirup Inhaler Tidak Batalkan Puasa, Simak Hujah

Kamis, 14 Maret 2024 | 11:49 WIB

Asam Lambung? Jangan Makan Lima Makanan Berikut

Senin, 22 Januari 2024 | 06:05 WIB

Simak Tips Jaga Kesehatan Saat Kemarau

Sabtu, 9 September 2023 | 06:05 WIB

Beberapa Tips Sehat Hadapi Polusi Udara

Sabtu, 2 September 2023 | 21:42 WIB

Bumbu Dapur yang Baik untuk Kesehatan Tubuh

Rabu, 19 Juli 2023 | 19:20 WIB

Jantung Anda Ingin Sehat? Minum Air ini

Rabu, 19 Juli 2023 | 18:32 WIB

Kontrol Gula Darah Dengan Air ini

Rabu, 19 Juli 2023 | 14:28 WIB

Sederet Manfaat Pisang Bagi Tubuh.

Rabu, 19 Juli 2023 | 14:12 WIB

Manfaat Air Kelapa Untuk Kesehatan Badan

Rabu, 19 Juli 2023 | 14:04 WIB

Ketahui Manfaat Mengkonsumsi Jagung

Kamis, 13 Juli 2023 | 07:55 WIB

Manfaat Daun Sirih untuk Kulit

Selasa, 11 Juli 2023 | 19:24 WIB
X