INSPIRA Nilai Jokowi dan Listyo Sigit Sukses Atasi Persoalan Minyak Goreng.

- Senin, 23 Mei 2022 | 16:25 WIB
Presiden Jokowi membuka kembali keran Ekspor minyak mentah dan Kapolri segera intruksikan mengawal nya (instagram)
Presiden Jokowi membuka kembali keran Ekspor minyak mentah dan Kapolri segera intruksikan mengawal nya (instagram)

Sementara itu Lazuardi Mukhlizardy Pirosy, Ketua Bidang Kajian Strategis dan Kebijakan Publik PB INSPIRA mengatakan “Saya menilai bahwa perintah tegas Kapolri terhadap jajarannya adalah langkah yang konkrit. Hanya polri yang berani mengawal ini sampai ke masyarakat. Jangan sampai distribusi terhambat, harga kembali naik, kemudian jika ada kendala di lapangan wajib dilaporkan, pasti akan ditindak tegas oleh Polri,” tutupnya.

Baca Juga: Hasil Sorotan Media Asing: Alasan Ajaran Singapura Usir Ustaz Abdul Somad

Setidaknya ada lima arahan Kapolri dalam Surat Telegram dengan Nomor : ST/990/RES.2.1/2022 tanggal 20 Mei 2022. Arahan itu berupa penindakan tegas pungutan liar, mendorong pelaku usaha melakukan pendistribusian minyak goreng curah, melakukan komunikasi dengan pelaku usaha makanan dan minuman supaya ikut berperan dalam pendistribusian, pengecekan intensif, dan pengawasan ketat terhadap penjualan minyak goreng.***

 

Cc: Ade Kosasih

Halaman:

Editor: Imam Shodiqul Wadi

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

5 Doa Pilihan yang Cocok Dibaca Selama Ramadhan

Sabtu, 6 April 2024 | 06:00 WIB

Gudang Peluru Meledak, Musibah Atau Rekayasa?

Sabtu, 30 Maret 2024 | 23:41 WIB

Berani, Pengusaha Ilegal Tantang Camat Cariu

Sabtu, 30 Maret 2024 | 06:00 WIB

Terpopuler

X