Lapak literasi menggelar mimbar bebas dihari sumpah pemuda

- Jumat, 28 Oktober 2022 | 20:10 WIB
Pembacaan sumpah pemuda oleh sahabat lingkaran hitam  (Lapak literasi)
Pembacaan sumpah pemuda oleh sahabat lingkaran hitam (Lapak literasi)

Pada tanggal 28 Oktober 2022 hanya Lapak literasi yang memperingati hari sumpah pemuda di Universitas Ibn Khaldun Bogor  dengan menggelar mimbar bebas yang mana didalamnya musikalisasi puisi dengan diiringi lagu-lagu perjuangan  hingga pembacaan sumpah pemuda.

Lapak literasi yang pelopori oleh biru laut sekjen lingkaran hitam dan sahabat hitam lainnya, sangat disayangkan di Universitas Ibn Khaldun Bogor yang katanya kampus perjuangan tetapi dihari sumpah pemuda tidak ada yang memperingati.

Yang mana seharusnya hari sumpah pemuda ialah harinya pemuda dan pemudi khususnya mahasiswa yang katanya orang kaum berintelektual tetapi itu hanya katanya tidak ada implementasinya hanya Lapak literasi yang memperingati hari sumpah pemuda di Universitas Ibn Khaldun Bogor.

Pada kesempatan ini biru laut sekjen lingkaran hitam mengatakan "tak kala suara tidak didengar pergerakan tak dilihat maka hanya satu kata yaitu lawan" tuturnya

Selain itu sahabat sang penyair hitam mengatakan "kami bukan merah, kami bukan biru, kami bukan kuning, kami bukan hijau, kami adalah hitam yang merangkum warna yang diabaykan'"pungkasnya

 

 

 

 

 

Editor: Muhammad Ali

Sumber: Lapak literasi

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

5 Doa Pilihan yang Cocok Dibaca Selama Ramadhan

Sabtu, 6 April 2024 | 06:00 WIB

Terpopuler

X