Meluruskan Makna Jihad dan Syahid, Mengupas Arti Ahlud-Dzimah juga Bughot.

- Selasa, 28 Desember 2021 | 09:38 WIB
Gus Khotimi Bahri _Pembina PC-LBM NU Kota Bogor (BogorTime.com)
Gus Khotimi Bahri _Pembina PC-LBM NU Kota Bogor (BogorTime.com)


Ada seorang laki-laki bertanya pada Rasul ﷺ: Dapatkah aku pergi berjihad? Rasul menjawab “Apakah engkau memiliki orang tua?”, “ya” jawab lelaki itu, Rasulullah menjawab, “Maka berjihadlah dengan melayani keduanya” (al-Bukhari)


أَيُّ الْجِهَادِ أَفْضَلُ قَالَ كَلِمَةُ حَقٍّ عِنْدَ سُلْطَانٍ جَائِرٍ

 


Seorang laki-laki bertanya pada Nabi Muhammad: “Jihad apakah yang paling baik?” Rasul menjawab,”Mengatakan kebenaran dihadapan penguasa yang dzalim.” (an-Nasa'ie)


الْمُجَاهِدُ مَنْ جَاهَدَ نفسه لله عز وجل


Mujahid adalah orang yang berjihad melawan nafsunya karena Allah. (Ibnu Hibban)
Nabi shallallahu alaihi wasallam bersabda:


أَفْضَلُ الْجِهَادِ أَنْ يُجَاهَدَ الرَّجُلُ نَفْسَهَ وَ هَوَاهُ


“jihad yang paling utama adalah berjihad berjuang melawan hawa nafsu.” (ibnu Najjar dari Abu Dzarr).


jihad adalah mengakatakan kebenaran dan menegur pemimpin yang dzalim lagi diktator. Rasululloh SAW bersabda (HR. Ahmad)


أَفْضَلَ الْجِهَادِ كَلِمَةُ حَقٍّ عِنْدَ سُلْطَانٍ جَائِرٍ


Dalam hadits yang lain


أَفْضَلَ الجِهَادِ حَجٌّ مَبْرُورٌ


Sebaik-baik jihad adalah haji mabrur (al-Bukhari)

 

مَنْ خَرَجَ فِي طَلَبِ الْعِلْمِ، فَهُوَ فِي سَبِيلِ اللهِ حَتَّى يَرْجِع

Halaman:

Editor: Mochammad Nurhidayat

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mencegah dan Mengatasi Korupsi dalam Perspektif Islam

Senin, 4 Desember 2023 | 22:03 WIB

Tips Memilih Buah Jeruk yang Manis

Rabu, 18 Oktober 2023 | 18:59 WIB

Karisma Ulama Yang Telah Runtuh

Jumat, 28 Juli 2023 | 15:27 WIB

Hati-hati! Embrio Kaum Khoarij

Jumat, 28 Juli 2023 | 15:22 WIB

Terpopuler

X