Kenali Sahabat Sejati, Inilah Ciri Sahabat Sejati Menurut Al Ghozali

- Minggu, 12 September 2021 | 22:02 WIB
Sahabat (Pixabay)
Sahabat (Pixabay)

Baca Juga: Para Jomblo Harus Tau ! Ini Amalan Jitu Lepas Dari Status Jomblo

Arinya, “Kelima, jujur. Jangan bersahabat dengan pendusta. Kau dapat tertipu olehnya. Pendusta itu seperti fatamorgana, dapat mendekatkan sesuatu yang jauh dan menjauhkan yang dekat darimu,” (Lihat Imam Al-Ghazali, Bidayatul Hidayah, [Indonesia: Daru Ihyail Kutubil Arabiyyah, tanpa catatan tahun], halaman 92).

Kejujuran ini sangat penting karena ia akan memberikan informasi atau kabar yang valid dan akurat kepada kita. Setidaknya, ia membawa kabar apa adanya, bukan interpretasi atau tafsirnya atas informasi tersebut. Lima kriteria ini merupakan acuan bagi kita untuk mencari sahabat sejati. Memang tidak mudah untuk mendapat orang sempurna seperti ini. Tetapi setidaknya kita dapat mencari seseorang yang mendekati kriteria tersebut. Wallahu a‘lam.

Kontributor: Ade Kosasih

 

Halaman:

Editor: Ahmad Fauzi

Sumber: NU Online

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Guru SDN Cogreg 02 Terbaik Se-Kecamatan Parung

Selasa, 5 Maret 2024 | 19:52 WIB

PB PMII Siapkan Kader Gemilang Lewat Program Scholin

Rabu, 29 November 2023 | 10:53 WIB

Penutupan KKN Unusia Dihadiri Ratusan Warga Cimulang

Rabu, 27 September 2023 | 08:09 WIB

Fiil Mujarrad

Selasa, 19 September 2023 | 06:00 WIB
X