Hercules, Sang Penguasa Tanah Abang Yang Masuk Islam

- Kamis, 30 September 2021 | 02:02 WIB
Hercules sowan ke Habib Luthfi bin Yahya (Ansor Banser)
Hercules sowan ke Habib Luthfi bin Yahya (Ansor Banser)

“Saya memang tidak tamat SMA. Tapi saya menyadari pendidikan itu penting,” ujar ayah tiga anak ini

Baca Juga: PB INSPIRA Dukung Langkah Kapolri Tarik 56 Pegawai KPK Tak Lolos TWK Jadi ASN Polri.

Waktu hidayah Allah SWT merasuk kedalam qolbu seorang Raja Preman Tanah Abang,yang malang melintang di dunia jalanan itu kini berubah haluan menjadi seorang yang dekat dengan ulama.

Pernyataan mantan preman kawakan, sang muallaf yang membuat kita malu:

“Dulu saya keluar masuk penjara karena kebodohan saya membela kemaksiatan, sekarang saya lebih siap keluar masuk penjara membela agama saya (Islam) bahkan mati sekalipun saya siap, karena itu lebih baik dimata ALLAH.”

Baca Juga: Umi Pipik Temui Anak dari Istri Siri Uje, Ini Alasannya..

Hidayah tidak bisa dijual maupun dibeli. Hidayah adalah rahasia Ilahi, Jalan hidayah Allah melalui banyak cara yang manusia tidak bisa menebaknya.

Cara terbaik mensyukuri hidayah adalah melakukan amal terbaik sebagai bekal dikehidupan nanti.***

Halaman:

Editor: Saepulloh

Sumber: NU

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Romantisme Nabi Muhammad SAW dengan Sayyidah Khadijah

Senin, 18 Oktober 2021 | 21:41 WIB

Gus Maksum, Pendekar Pencak Silat NU Penumpasan PKI

Jumat, 1 Oktober 2021 | 18:00 WIB

Hercules, Sang Penguasa Tanah Abang Yang Masuk Islam

Kamis, 30 September 2021 | 02:02 WIB

Hercules Luluh Ditangan Gus Miftah dan Bertaubat.

Sabtu, 25 September 2021 | 06:50 WIB

Hercules Luluh Ditangan Gus Miftah dan Bertaubat.

Sabtu, 25 September 2021 | 01:15 WIB

Terpopuler

X