Sistem Jaminan Sosial Terus Disempurnakan

- Senin, 21 Desember 2020 | 19:55 WIB
IMG-20201221-WA0186
IMG-20201221-WA0186



Menaker Ida menilai Indonesia harus mampu menginspirasi negara lain dalam perluasan cakupan kepesertaan dan optimalisasi layanan dengan mengajak milenial ke dalam sistem jaminan sosial. Menaker Ida meyakini dengan pendekatan kreatif, inovatif, mudah diaplikasikan dan mempunyai nilai tambah yang bermanfaat sesuai dengan cara hidup dan kebutuhan mereka.





"Pemerintah telah melakukan pemetaan untuk membantu input SDM melalui pendidikan dan pelatihan yang sesuai dengan kebutuhan pasar kerja atau kesempatan yang tumbuh untuk berwirausaha, " ujarnya.





Menaker Ida berharap Webinar Dewas Menyapa Indonesia: "Future Challenges Social Security Outlook 2021" akan menghasilkan ide dan masukan bagi pembangunan, pengembangan dan penyempurnaan sistem jaminan sosial dengan melibatkan berbagai sumber daya dan dukungan teknis di bidang ini.





"Saya sangat menunggu hasil rumusan rekomendasi dari penyelenggaraan webinar ini, sehingga nantinya dapat ditindaklanjuti oleh Pemerintah Indonesia dalam upaya mencapai sistem jaminan sosial nasional yang menyeluruh bagi seluruh rakyat, " ujarnya.






Halaman:

Editor: Wahidin Hobamatan

Tags

Rekomendasi

Terkini

Gandeng Pemuda, PMII INAIS Gelar Pesantren Kilat

Minggu, 31 Maret 2024 | 16:13 WIB

Gaspool, Jaro Ade Siapkan Tim Sukses

Sabtu, 30 Maret 2024 | 06:00 WIB
X