Diduga Pemerintah Minta Vivo Naikan Harga, ESDM Membantah

- Selasa, 6 September 2022 | 06:45 WIB
SPBU Vivo (Instagram/@vivospbuindonesia)
SPBU Vivo (Instagram/@vivospbuindonesia)

Baca Juga: Tidak Seberuntung Sambo. Simak Kisah Ibu ini

Baca Juga: Elemen Masyarakat Hendak Demo, Jokowi Imbau Pendemo Santun,

"Berdasarkan hal itu, pemerintah akan menegur badan usaha apabila menjual BBM melebihi batas atas, penetapan harga jual SPBU merupakan kebijakan badan usaha yang dilaporkan ke Menteri CQ Dirjen Migas," kata Tutuka.

"Sehingga tidak benar pemerintah meminta badan usaha menaikkan harga," ucapnya lagi.

Sebagai informasi tambahan, beberapa waktu terakhir muncul dugaan bahwa pemerintah melakukan intervensi harga terhadap SPBU Vivo karena BBM yang dijual yakni Revvo 89 lebih murah dari Pertalite yakni berada di angka Rp9.000 per liter.

Tetapi, belakangan harga BBM Revvo sudah berudah dan ada di angka Rp10.900 per liter dan disebutkan sempat mendapatkan tekanan dari pemerintah agar harganya lebih tinggi dari Pertalite.***

 

Halaman:

Artikel Selanjutnya

Hadapi Kegagalan, Bacalah Doa ini

Editor: Ahmad Fauzi

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

5 Doa Pilihan yang Cocok Dibaca Selama Ramadhan

Sabtu, 6 April 2024 | 06:00 WIB

Terpopuler

X