RANU Limusnunggal: Visi dan Misi Kami Menjadikan NU Bermanfaat Bagi Warga Sekitar

- Kamis, 20 Januari 2022 | 12:44 WIB
Dokumentasi RNU Limusnunggal
Dokumentasi RNU Limusnunggal


4.Pemberdayaan ekonomi umat. Program ini kami terjemahkan dalam bentuk 2 kegiatan, yang pertama adalah dengan memebrikan kolom iklan bagi usaha-usaha pengurus dan warga NU dalam buletin Risalah RANU Limusnunggal. Dan iklan ini gratis tidak dipungut biaya. Sehingga semua usaha dan kegiatan ekonomi warga secara tidak langsung, ikut kami promosikan melalui buletin Risalah ini. Kegiatan yang kedua adalah rencana pembuatan “Gerobak Dagang”, baik untuk berjualan friedchiken atau dagangan lainnya yang saat ini sedang kita lakukan kajian studi pasarnya. Konsep ini sekaligus sebagai wahana untuk membuka lapangan pekerjaan bagi pengurus maupun warga yang selama ini belum memiliki penghasilan dan pekerjaan tetap. Dan keuntungan dari gerobak 20 persen nya akan dialokasikan untuk dana kegiatan RANU Limusnunggal, dan 20 persennya adalah pengembalian modal kerja (pinjaman tanpa bunga) kepada pihak yang memberikan pinjaman modal kerja. Dan 60 persennya adalah bagi pengelola usaha itu.

Keempat program utama RANU Limusnunggal tersebut, adalah bagian integral dari warga dan jam’iyah agar bisa istikhomah dalam berhidmad dalam NU.***

 

Halaman:

Editor: Ipan Ramdan

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Gandeng Pemuda, PMII INAIS Gelar Pesantren Kilat

Minggu, 31 Maret 2024 | 16:13 WIB

Gaspool, Jaro Ade Siapkan Tim Sukses

Sabtu, 30 Maret 2024 | 06:00 WIB
X