Dekati Lebaran, Pemkab Bogor Bersiap Arus Mudik, Pj. Bupati Bogor: Kami Ikuti Arahan Menhub

- Senin, 1 April 2024 | 05:55 WIB
PJ Bopati Bogor (Jalil/Bogor Times)
PJ Bopati Bogor (Jalil/Bogor Times)

Budi Sumardi meminta, aparat di daerah melakukan ramp check sebagai upaya identifikasi dini terhadap potensi penyebab kecelakaan lalu lintas. Lakukan himbauan kepada masyarakat agar jangan menggunakan angkutan lebaran yang tidak di ramp check dan assessment.

“Kemudian himbauan untuk tidak menggunakan motor untuk yang jarak mudiknya lebih dari 100 Km. Gunakan fasilitas angkutan lebaran gratis yang disediakan pemerintah dan stakeholder,” ujar Menhub Budi Karya Sumadi.***

Halaman:

Editor: Usman Azis

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Gandeng Pemuda, PMII INAIS Gelar Pesantren Kilat

Minggu, 31 Maret 2024 | 16:13 WIB

Gaspool, Jaro Ade Siapkan Tim Sukses

Sabtu, 30 Maret 2024 | 06:00 WIB
X