Ramadhan, Moment Membangun Budaya Ramah Anak

- Rabu, 14 April 2021 | 10:53 WIB
20210414_105421
20210414_105421



Begitu banyak riwayat yang menceritakan bagaimana Rasulullah Muhammad sangat ramah kepada anak anak termasuk saat Rasulullah di Masjid. Jika kita simak bagaimana sikap Rasulullah terhadap anak - anak temasuk saat di Masjid, sudah cukup rasanya sebagai landasan bagaimana pentingnya membangun budaya Ramah Anak dalam kel uarga, ditempat Ibadah dan juga dilingkungan masyarakat. Mari Ramadhan kali ini kita jadikan moment untuk kampanye membangun budaya Ramah Anak, dimanapun dan kapanpun.





" Selamat Menunaikan Ibadah Puasa" 





Oleh: Waspada, MM (Penulis adalah Wakil Ketua Komisi Perlindungan Anak Daerah (KPAD) Kabupaten Bogor)


Halaman:

Editor: Saepulloh

Tags

Rekomendasi

Terkini

Mencegah dan Mengatasi Korupsi dalam Perspektif Islam

Senin, 4 Desember 2023 | 22:03 WIB

Tips Memilih Buah Jeruk yang Manis

Rabu, 18 Oktober 2023 | 18:59 WIB

Karisma Ulama Yang Telah Runtuh

Jumat, 28 Juli 2023 | 15:27 WIB

Hati-hati! Embrio Kaum Khoarij

Jumat, 28 Juli 2023 | 15:22 WIB
X