Sikapi Kekejaman Israel pada Palestin, PBNU Dorong Konsolidasi Negara-negara di Dunia

- Selasa, 5 Maret 2024 | 14:58 WIB
Ketua PBNU Yahya Cholil Staquf (instagram)
Ketua PBNU Yahya Cholil Staquf (instagram)

Baca Juga: Gelar Kampanye Akbar Prabowo-Gibran di GBK, RUMI Makin Optimis Sekali Putaran

Baca Juga: Menteri Perhubungan Diminta Turun Tangan Atasi Kekecewaan Warga Bogor dalam Padat Karya Terminal Baranangsiang

Baca Juga: Menteri Perhubungan Diminta Turun Tangan Atasi Kekecewaan Warga Bogor dalam Padat Karya Terminal Baranangsiang

Seperti diketahui, Israel terus melancarkan serangan brutal kepada warga Palestina di Gaza Palestina sejak perang yang meletus pada 7 Oktober 2023 lalu.


Terbaru, Pasukan Israel dilaporkan menembaki warga Gaza yang tengah berkerumun di area lintas truk pengirim bantuan pada Kamis (29/2/2024) waktu setempat.


Militer Israel memberondong warga dengan senjata ketika ribuan warga yang lapar mengepung konvoi 38 truk bantuan. Serangan ini menyebabkan lebih dari 100 orang tewas puluhan terluka, termasuk beberapa orang terlindas truk.


Menurut laporan Palestinian Central Bureau of Statistics (PCBS), jumlah korban tewas Palestina sejak perang yang meletus pada 7 Oktober 2023 lalu telah mencapai angka lebih 30 ribu jiwa dengan lebih dari 74 ribu korban luka-luka.


Militer Israel dilaporkan telah membunuh sedikitnya 30.365 warga Palestina. PCBS mencatat bahwa 29.954 korban jiwa berada di Jalur Gaza, sementara 411 korban jiwa terdapat di Tepi Barat. Korban luka-luka saat ini mencapai 74.925.*****

CC.Ahmad

Halaman:

Artikel Selanjutnya

KIsah Mahabbah Soekarno pada NU

Editor: Usman Azis

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

5 Doa Pilihan yang Cocok Dibaca Selama Ramadhan

Sabtu, 6 April 2024 | 06:00 WIB
X