Hari Radio ke-76, RRI Bogor Berbagi Kegembiraan Pada Ratusan Yatim Piatu dan Kaum Duafa

- Jumat, 10 September 2021 | 20:58 WIB
Pemberian Bingkisan simbolis RRI Bogor (Instagram/@rribogor)
Pemberian Bingkisan simbolis RRI Bogor (Instagram/@rribogor)

Baca Juga: Syarat Sah Shalat dalam Kitab Fathul Muin

Baca Juga: Olah Raga Sebagian Dari Iman, Kisah Edukasi Dalam Buku 'Dongeng Enteng Ti Pesantren'

Baca Juga: Twibbon Hari Olahraga Nasional 2021, Ayo Meriahkan Dengan Sebar Twibbon Ke Medsos

mengaku juga sering mendengarkan program RRI Pro 1 dan Pro 2 terutama segmen berita informasi dan hiburan yang berguna untuk sumber pengetahuannya.

" Saya suka dengerin RRI, Pro 1 dan 2, siang sampai malam, bagus beritanya, jadi informasi pengetahuan buat saya juga," Ungkapnya.

Semua penerima bantuan RRI Bogor mengharapkan agar RRI tetap jaya di udara sebagai sumber informasi hiburan dan pengetahuan.

Baca Juga: Dua Kewarganegaraan Asing Meninggal Saat Kebakaran Di Blok C II Lapas Kelas 1 Tangerang Banten

Baca Juga: Ayu Ting Ting Tak Sungkan Minta Uang Mahar Rp 5 Miliar Kepada Ivan Gunawan

Baca Juga: Artis Ayu Dewi milih diselingkuhi dari bangkrut?

Sementara itu kepala RRI Bogor Atik membantu menjelaskan bantuan makanan dan santunan uang yang berhasil terhimpun ini merupakan bentuk sumbangsih agar dapat membantu beban masyarakat saat pandemi melanda.

Empati kepada masyarakat yang sedang mengalami kesulitan dari anak yatim piatu dan pemulung harus tetap ada pada jiwa angkasawan RRI sehingga tetap membantu dengan kebahagiaan untuk membahagiakan mereka yang kurang beruntung

Halaman:

Editor: Ahmad Fauzi

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

5 Doa Pilihan yang Cocok Dibaca Selama Ramadhan

Sabtu, 6 April 2024 | 06:00 WIB
X