5 Jenis Teh yang Dapat Meredakan Stres, Wajib Coba!

- Senin, 18 Oktober 2021 | 20:29 WIB
Menikmati secangkir teh yang dapat mengatasi stres (Pixabay.com)
Menikmati secangkir teh yang dapat mengatasi stres (Pixabay.com)

Bogor Times - Jika Anda merasa jenuh dan penat mengkonsumsi teh dapat menghilangkan stres dan dapat merelaksasi tubuh anda.

Karena teh terbukti dapat membuat suasana anda menjadi rileks dan santai.

Anda tak harus pergi ke spa untuk melakukannya karen 5 jenis teh ini bisa membuat Anda rileks dan stres pun reda.

Baca Juga: Siap-siap Bahagia! Zodiak Scorpio Bakal Dapat Kejutan Luar Biasa Bulan November 2021, Simak Penjelasannya

Dikutip Bogortimes.com dari laman pikiran-rakyat.com, 5 jenis teh untuk menghilangkan stres dan kecemasan, salah satunya Lavender.

1. Teh Kunyit

Kunyit kaya akan senyawa curcumin antiinflamasi. Sebuah ulasan penelitian 2017 menemukan bahwa curcumin dapat menimbulkan efek anti-kecemasan dan antidepresan.

Baca Juga: Tiga Laga Besar Internasional Bulu Tangkis Menanti, Indonesia Terancam Tidak Bisa Kibarkan lagi Bendera

2. Teh hijau

Kalau teh yang ini nampaknya sudah cukup terkenal ya, Ladies. Tapi tahukah Anda bahwa ternyata sebenarnya teh ini bukanlah teh herbal? Hanya karena sifatnya yang hampir mirip teh herbal dan dapat membuat rileks, teh ini kemudian dimasukkan ke dalam daftar teh herbal. Selain mengatasi stres, teh ini juga bisa mencegah penuaan, menjaga berat badan, dan meredakan sakit kepala.

3. Teh Daun Mint

Baca Juga: 7 Manfaat Buah Alpukat Untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Menjaga Berat Badan

Daun mint adalah pengobatan yang banyak digunakan untuk sulit tidur, gelisah dan depresi, hal ini tampak berhasil dengan meningkatkan neurotransmitter yang menenangkan stres.

4. Teh Lavender

Banyak sekali manfaat dari bunga yang cantik ini. Mungkin selama ini Anda telah mengetahui bahwa lavender memang baik digunakan untuk meredakan stres, membantu Anda tidur dan merasa rileks.

Baca Juga: Kerinduan Seorang Hamba Kepada Rasulullah

Halaman:

Editor: Saepulloh

Sumber: PikiranRakyat.com

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Hirup Inhaler Tidak Batalkan Puasa, Simak Hujah

Kamis, 14 Maret 2024 | 11:49 WIB

Asam Lambung? Jangan Makan Lima Makanan Berikut

Senin, 22 Januari 2024 | 06:05 WIB

Simak Tips Jaga Kesehatan Saat Kemarau

Sabtu, 9 September 2023 | 06:05 WIB

Beberapa Tips Sehat Hadapi Polusi Udara

Sabtu, 2 September 2023 | 21:42 WIB

Bumbu Dapur yang Baik untuk Kesehatan Tubuh

Rabu, 19 Juli 2023 | 19:20 WIB

Jantung Anda Ingin Sehat? Minum Air ini

Rabu, 19 Juli 2023 | 18:32 WIB

Kontrol Gula Darah Dengan Air ini

Rabu, 19 Juli 2023 | 14:28 WIB

Sederet Manfaat Pisang Bagi Tubuh.

Rabu, 19 Juli 2023 | 14:12 WIB

Manfaat Air Kelapa Untuk Kesehatan Badan

Rabu, 19 Juli 2023 | 14:04 WIB

Ketahui Manfaat Mengkonsumsi Jagung

Kamis, 13 Juli 2023 | 07:55 WIB

Manfaat Daun Sirih untuk Kulit

Selasa, 11 Juli 2023 | 19:24 WIB
X