Bantuan Program Inkubasi Bisnis Pesantren Diduga Lahirkan Joki Rekomendasi di Kemenag Kabupaten Bogor

- Rabu, 23 Maret 2022 | 22:28 WIB
Di duga ada Joki Bantuan Bisnis Pesantren. (Ilistrasi/Bogor Times)
Di duga ada Joki Bantuan Bisnis Pesantren. (Ilistrasi/Bogor Times)

Untuk mendapatkan bantuan Kemenag, Pondok Pesantren dapat mendaftar sebagai pengusul dengan mengunggah proposal dokumen melalui situs resmi Aplikasi bantuan SIMBA Pdpontren pada laman https://ditpdpontren.kemenag.go.id/layananbantuan/. Pengajuan bantuan disampaikan dalam bentuk berkas digital (soft copy).

Baca Juga: Dukung Kurikulum Anti Korupsi, Sejumlah Jaksa Siap Datangi Sekolah-sekolah di Jabar

Dari program itu diharapkan pesantren yang diharapkan dapat mempersiapkan dan mengajukan proposal/proposal dengan mengacu pada Petunjuk Teknis Bantuan yang dapat diunduh pada laman https://ditpdpontren.kemenag.go.id/arsip/.

Pilot project program Kemandirian Pesantren telah berjalan sejak akhir tahun 2020 di 9 pondok pesantren.
Tahun 2021, program ini direplikasi pada 105 binaan pondok pesantren Kementerian Agama. Selanjutnya pada 2022 program replikasi mandiri ditargetkan menyasar 500 pesantren.****

Halaman:

Editor: Ahmad Fauzi

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

5 Doa Pilihan yang Cocok Dibaca Selama Ramadhan

Sabtu, 6 April 2024 | 06:00 WIB
X