182 Suporter Tewas, Simak Bahaya Gas Air Mata

- Minggu, 2 Oktober 2022 | 20:23 WIB
Kericuhan suporter Arema FC terjadi usai tim kebanggaannya dikalahkan Persebaya Surabaya (Sumber Gambar/twitter/@pelatihbart)
Kericuhan suporter Arema FC terjadi usai tim kebanggaannya dikalahkan Persebaya Surabaya (Sumber Gambar/twitter/@pelatihbart)

Menurutnya, dampak dari gas air mata tersebut akan sangat berbahaya jika kondisi stadion terisi penuh dengan kapasitas penuh dan situasi tidak kondusif.
Tentukan bahwa pihak yang berwajib harus dapat melakukan pengamanan yang lainnya.

"Semoga dengan kejadian ini dapat menjadi pelajaran bagi kita semuanya sehingga sepak bola di Indonesia menjadi lebih baik lagi dan tidak ada kejadian serupa karena hakikatnya nyawa harus lebih dipentingkan dari segala galanya," ucapnya.***

Halaman:

Editor: Rajab Ahirullah

Sumber: Pikiran rakyat.com

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

5 Doa Pilihan yang Cocok Dibaca Selama Ramadhan

Sabtu, 6 April 2024 | 06:00 WIB
X